Ilmu budaya dasar yaitu, suatu ilmu yang mempelajari tetang kumpulan konsep-konsep dan kemudian dikembangkan menjadi masalah manusia dan kebudayaan. sehingga manusia diharapkan akan menjadi manusia yang berbudaya dan menjadikan manusia lebih manusiawi.
Ilmu Budaya Dasar ini bertujuan agar mahasiswa memiliki wawasan atau pandangan yang luas mengenai masalah kemanusiaan dan budaya, dan mampu membuat mahasiswa menjadi mudah berinteraksi dengan lingkungan budaya sekitarnya dan mengembangkan daya kritis terhadap masalah kemanusiaan dan budaya,
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar